8.12.2011

Budaya Ewuh Pakewuh Hambat Transparansi Informasi


Thank you for using rssforward.com! This service has been made possible by all our customers. In order to provide a sustainable, best of the breed RSS to Email experience, we've chosen to keep this as a paid subscription service. If you are satisfied with your free trial, please sign-up today. Subscriptions without a plan would soon be removed. Thank you!

produk Budaya Ewuh Pakewuh Hambat Transparansi Informasi

Jumat, 12 Agustus 2011 05:10 WIB

JAKARTA: Penerapan Undang-Undang (UU) tentang Keterbukaan Informasi Publik (KIP) masih terhambat kesiapan sosio-kultural birokrasi. Pasalnya, dinamika budaya stagnan pada bingkai klientalisme alias hubungan patron klien atasan-bawahan, atau guru dan murid.

Akses informasi bagi kebermanfaatan masyarakat luas pun diusulkan dilakukan melalui pendekatan sosial budaya, pembentukan badan di luar sistem yang memiliki akses ke pusat informasi, serta optimalisasi aspek legal.

“Masyarakat masih gagap dalam keterbukaan ini akibat kultur enggak siap. Karena hubungan hirarkis belum selesai,” ujar antropolog UI Miftahus Surur, dalam dialog ‘Implementasi UU KIP masih Abaikan Masyarakat Kelas Bawah’, di Jakarta, Kamis (11/8).

Budaya masyarakat yang terbawa dalam sistem birokrasi, sambungnya, berbentuk kebiasaan tolong-menolong yang berlaku dalam semua aspek, positif dan negatif. Hal itu terkait pula dengan relasi klientalisme yang kental di masyarakat. Sehingga, informasi lebih dimiliki oleh lingkaran relasi tertentu saja. (OL-8)

Source: media indonesia

Berita Lain:

+ Arsip Berita Indonesia - Budaya Ewuh Pakewuh Hambat Transparansi Informasi.


bbc.biz 12 Aug, 2011


--
Source: http://arsipberita.com/show/budaya-ewuh-pakewuh-hambat-transparansi-informasi-289090.html
~
Manage subscription | Powered by rssforward.com

0 komentar:

Posting Komentar

 

Berita Unik Seputar Dunia. Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com